Senin, 12 April 2010

Scorpion Pirates



Untuk kamu-kamu yg belum sempat menyaksikan pertunjukan Scorpion Pirates...jangan kawatir....., karena dalam waktu sangat dekat Gelanggang Samudara akan mengadakan kembali Scorpion Pirates yang dapat langsung disaksikan tanpa biaya tambahan. Scorpion Pirates kali ini diperankan oleh stuntment professional dari Indonesia dengan koreografi dari Broadway, Amerika Serikat. Cerita Scorpion Pirates sendiri adalah tentang seorang arkeolog bernama Dr. Alexander Sparks yang melakukan ekspedisi pencarian benda-benda bersejarah menyeberangi hutan belantara. Dalam perjalanan melakukan tugasnya, ia harus berhadapan dengan aksi jahat scorpion pirates.

Data Acara

Nama : “Scorpion Pirates”
Durasi : 18-22 minutes per show
Pertunjukan : 2- 4 kali shows per hari
Jadwal : Weekdays (wib): 13.00, 15.00, Weekend (wib): 11.30, 13.00, 14.30, 16.00
Lokasi : Danau Gelanggang Samudra, Ancol
Kru Pemain : 15 professional stuntment
Harga tiket : Tiket terusan Gelanggang Samudra
Kapasitas Hall : 1000 tempat duduk sekali pertunjukkan

2 komentar:

  1. saya mau liat profile dari pemainnya dooooong .

    BalasHapus
  2. saya mau tau profil,fb pemain scorpion pirates doooooonggggg .
    saya ngefanz banget sama mereka,kasih tau yaaaaaaaaaaa,,pliiiiiiiiisssssssss .

    BalasHapus

Terima kasih atas komentar/saran dan kritiknya